Cara Deposit dan Withdraw 0% di IDK
icon search
icon search

Top Performers

Cara Deposit dan Withdraw 0% di IDK

Home / Artikel & Tutorial / judul_artikel

IMAGE ARTIKEL TRADING BEBAS BIAYA MARKET IDK 1200x768 1

Daftar Isi

Selain trading IDK yang tidak dikenakan biaya atau 0%, mengirim dan menerima atau deposit/withdraw IDK juga gratis alias tanpa biaya di aset kripto tersebut.

Bagaimana caranya?

Indodax adalah salah satu crypto exchanger yang menetapkan biaya mengirimkan aset kripto  lebih murah dari pada market place lain. Namun, di market IDK, kamu bisa menerima dan mengirimkan IDK tanpa biaya alias 0%. Cara ini bisa kamu gunakan untuk mentransfer IDK dari Indodax ke wallet & exchanger lain atau sebaliknya. 

  • Deposit

Deposit di sini pengertiannya adalah menerima IDK dari wallet atau exchanger lain. Artinya, kamu menerima IDK di wallet Indodax. Caranya, kamu bisa mengirimkan sejumlah aset kripto IDK dari exchanger lain.

Gambar Deposit IDK

Berikut Ini Cara Deposit:

  1. Kamu login ke akun Indodax dan masuk ke Indodax.com
  2. Cari market IDK/IDR di marketplace atau di wallet di website Indodax.com
  3. Kemudian pilih withdraw/deposit ID
  4. Kemudian di halaman Terima IDK, kamu buat alamat IDK
  5. Kirimkan atau masukkan alamat IDK mu di wallet luar. 
  6. Setelah itu, saldo IDK mu akan secara langsung bertambah sesuai dengan nominal yang dikirimkan. 
  • Withdraw

Lalu, bagaimana cara withdraw atau mengirimkan aset kripto tersebut dengan tanpa biaya? 

Prosesnya sama saja dengan cara mengirimkan aset kripto yang lain. Kamu bisa mengirimkan aset kripto IDK dari Indodax ke aset kripto lainnya. Selain itu, tidak ada batasan minimal untuk withdraw di aset kripto ini. 

Berikut Ini Caranya: 

  1. Kamu login dulu ke akun Indodax dan masuk ke Indodax.com
  2. Cari market IDK/IDR di marketplace di website Indodax.com
  3. Kemudian di halaman kirim IDK, kamu isi jumlah IDK
  4. Masukkan alamat IDK dari wallet luar dan masukkan PIN Google Auth
  5. Kirim IDK

Setelah itu, saldo IDK kamu akan otomatis terkirim ke wallet di luar Indodax. 

Kirim IDK

Gambar withdraw IDK

Nah, itulah cara deposit dan withdraw gratis di aset kripto IDK. Semoga tips ini bisa menambah cuanmu dalam trading. Jangan ketinggalan informasi menarik lainnya di Indodax.Academy dan media sosial resmi Indodax. Karena kamu akan terus mendapatkan informasi dan tips gratis agar trading mu semakin cuan.

Apakah artikel ini membantu?

Beri nilai untuk artikel ini

You already voted!
Artikel Terkait

Temukan lebih banyak artikel berdasarkan topik yang diminati.

Blockchain Use Case: Yuk Pahami Apa Itu Decentralized Storage
04/11/2020
Blockchain Use Case: Yuk Pahami Apa Itu Decentralized Storage

Teknologi blockchain ternyata bisa dipasang untuk membantu mengoptimalkan pekerjaan. Salah satunya, blockchain dapat diterapkan dalam hal penyimpanan data atau lebih dikenal sebagai decentralized storage.

04/11/2020
Cara Deposit dan Withdraw 0% di IDK

Selain trading IDK yang tidak dikenakan biaya atau 0%, mengirim dan menerima atau deposit/withdraw IDK juga gratis alias tanpa biaya di aset kripto tersebut. Bagaimana caranya?

Mengenal Istilah Oracles dalam DeFi
02/11/2020
Mengenal Istilah Oracles dalam DeFi

Oracles adalah salah satu istilah yang sering didengar di dalam DeFi. Apa itu oracles? Di bawah ini akan kita bahas secara lengkap dan sederhana pengertiannya

02/11/2020