Kumpulan Artikel Cryptocurrency Terbaru | Indodax Academy
icon search
icon search

Top Performers

Home / Artikel & Tutorial

Artikel

Temukan berbagai kumpulan artikel kripto, mulai dari tips trading, tutorial, hingga artikel edukasi crypto seputar NFT, DeFi, Metaverse, dan teknologi blockchain di Indodax Academy.
hero img 1

Kumpulan Artikel Cryptocurrency Terbaru (0 Hasil)

icon search
Indodax Market Signal 14 Maret 2022
14/03/2022

Indodax Market Signal 14 Maret 2022

MBL mengalami kenaikan harga hingga 74% di market Indodax pada 14 Maret 2022, yaitu terendah Rp 102 dan tertinggi Rp 218.

14/03/2022
Bali NFT Event 2022: Acara NFT Pertama di Indonesia
14/03/2022

Bali NFT Event 2022: Acara NFT Pertama di Indonesia

Ajang Bali NFT Event akan berlangsung di Ubud, Bali, mulai pada tanggal 9 sampai dengan 11 April 2022 mendatang.

14/03/2022
Daftar Koin NFT dengan Kapitalisasi Terbesar Versi CoinMarketCap Indonesia
12/03/2022

Daftar Koin NFT dengan Kapitalisasi Terbesar Versi CoinMarketCap Indonesia

Daftar koin NFT terus dirilis setiap waktu, baik terkait kapitalisasi terbesar maupun token yang populer saat ini. Untuk diketahui, hal itu juga terkait dengan kepopuleran masing-masing NFT dalam sebuah periode waktu.

12/03/2022
7 NFT Virtual Game yang Diprediksi Akan Populer pada Tahun 2022
11/03/2022

7 NFT Virtual Game yang Diprediksi Akan Populer pada Tahun 2022

Virtual game atau permainan yang secara umum menggunakan perangkat lunak, sangat berkaitan erat dengan teknologi Virtual Reality (VR). Alat teknologi yang satu ini juga membuat jenis game ini telah mendulang hype atau kesuksesannya saat ini.

11/03/2022

ERC-20, Standar Token yang Dimiliki oleh Jaringan Ethereum

Standar token ERC-20 adalah salah satu konsep utama yang mengatur sebagian besar ruang dan yang sangat relevan dengan kontrak pintar dan properti pintar dalam cryptocurrency. 

Adapun standar ini mengacu pada standar skrip yang digunakan dalam blockchain Ethereum. Standar teknis ini menentukan sejumlah aturan dan tindakan yang mesti diikuti oleh token Ethereum atau kontrak pintar dan langkah-langkah untuk dapat mengimplementasikannya. 

Semua Hal tentang Stablecoin, dari Jenis hingga Perbedaannya dengan Kripto Lain
09/03/2022

Semua Hal tentang Stablecoin, dari Jenis hingga Perbedaannya dengan Kripto Lain

Stablecoin adalah satu dari ribuan mata uang kripto yang diperdagangkan di platform digital saat ini. Mata uang digital yang satu ini memang sedang menyedot perhatian banyak pihaknya, khususnya para trader aset kripto. Secara umum, Stablecoin merupakan token cryptocurrency yang nilainya dipatok pada 1:1 (satu banding satu) untuk aset stabil, misalnya emas, atau mata uang fiat, seperti dollar AS.

09/03/2022

Sorare: Keunikan, Cara Kerja, hingga Cara Bermainnya

Game Non-Fungible Token (NFT) sejauh ini kian berkembang dengan berbagai jenis permainan yang menyenangkan, di antaranya adalah game Sorare. Permainan sepakbola fantasi yang satu ini diketahui dibuat oleh perusahaan rintisan Prancis dengan nama yang sama.

Indodax Market Signal 7 Maret 2022
07/03/2022

Indodax Market Signal 7 Maret 2022

Didirikan bersama oleh Chris Kang, Jeffrey Jin, dan Peter Kim, MovieBloc adalah proyek ICO terbalik yang didorong oleh platform streaming video Korea Pandora.tv. MovieBloc adalah platform distribusi film dan konten terdesentralisasi.

07/03/2022
Panduan Cara Menjual Lukisan dan Memasarkannya Lewat NFT
07/03/2022

Panduan Cara Menjual Lukisan dan Memasarkannya Lewat NFT

lukisan—sebagai sebuah karya seni—sekarang ini telah berkembang menjadi sebentuk aset yang dikoleksi dalam bentuk digital.

07/03/2022