Whale atau Retail: Siapa Biang Turunnya BTC?
icon search
icon search

Top Performers

Whale atau Retail: Siapa Biang Turunnya BTC?

Home / Artikel & Tutorial / judul_artikel

Whale atau Retail: Siapa Biang Turunnya BTC?

Whale atau Retail: Siapa Biang Turunnya BTC?

Daftar Isi

Perusahaan analisis data crypto, CryptoQuant merilis data terkait siapa yang sebenarnya menjadi penyebab tekanan jual Bitcoin tinggi selama 15 hari ke belakang. Berdasarkan data yang dirilis tekanan tersebut sebagian besar didorong oleh investor kecil dan menengah, bukan oleh whales atau investor jangka panjang

 

Data Penjualan Bitcoin: Retail Mendominasi

Data Penjualan Bitcoin: Retail Mendominasi

Sumber Gambar: Cryptoquant

Setelah data dirilis, ternyata penjualan Bitcoin selama koreksi pasar ini didominasi oleh investor jangka pendek dan investor kecil hingga menengah

Berikut adalah data penjualan berdasarkan ukuran dompet dan kelompok investor:

  • Short-Term Traders (STH): Rata-rata menjual 930 BTC per hari, menunjukkan bahwa para trader jangka pendek mendominasi penjualan.
  • Long-Term Traders (LTH): Menjual lebih sedikit, hanya 529 BTC per hari, yang menunjukkan bahwa investor jangka panjang masih mempertahankan Bitcoin mereka.
  • Investor Kecil (<1 BTC): Menjual 480 BTC per hari.
  • Small Traders (1–10 BTC): Menjual 102 BTC per hari.
  • Medium Investors (10–100 BTC): Menjual 341 BTC per hari.
  • Whales (>1.000 BTC): Menjual hanya 70 BTC per hari, menunjukkan bahwa para pemegang Bitcoin besar tidak terlibat dalam penurunan ini.

 

Orang Juga Baca Ini: Rugi Bandar 58% Selama 11 Bulan, Investor Jual 1,160 ETH!

 

Siapa yang Menekan Pasar?

Data menunjukkan bahwa penurunan harga Bitcoin saat ini lebih dipengaruhi oleh retail investors dan short-term traders yang menjual dalam jumlah besar. Whales atau long-term holders tidak terlibat dalam aksi jual besar ini, yang berarti mereka tetap mempertahankan posisi mereka meskipun harga Bitcoin mengalami koreksi.

 

Kesimpulan

Penurunan harga Bitcoin saat ini dan tekanan jual selama dua minggu ke belakang disebabkan oleh penjualan besar-besaran dari investor kecil dan menengah, serta trader jangka pendek

Penurunan ini bukan berasal dari aksi jual oleh whales atau long-term investors. Dengan demikian, tekanan jual yang terjadi lebih berkaitan dengan penurunan kepercayaan pasar sementara di kalangan investor yang lebih cemas.

 

FAQ

  1. Siapa yang paling banyak menjual Bitcoin saat ini?
    Berdasarkan data CryptoQuant, investor kecil dan menengah, serta trader jangka pendek yang paling banyak menjual Bitcoin.
  2. Apakah whales terlibat dalam penurunan harga Bitcoin ini?
    Tidak, data menunjukkan bahwa whales menjual hanya sekitar 70 BTC per hari, jauh lebih sedikit dibandingkan dengan penjualan yang dilakukan oleh investor kecil dan menengah.
  3. Mengapa investor kecil menjual Bitcoin?
    Investor kecil lebih cenderung menjual Bitcoin mereka ketika harga turun, baik karena panic selling atau untuk profit taking setelah harga mengalami kenaikan sebelumnya.
  4. Apakah ini berarti pasar sedang crash?
    Penurunan ini lebih disebabkan oleh penjualan dari investor kecil dan bukan tanda dari market crash besar. Ini lebih mirip dengan shakeout, di mana investor yang panik keluar dari pasar.

 

Itulah informasi berita crypto hari ini. Aktifkan notifikasi agar Anda selalu mendapatkan informasi terkini dari Akademi Crypto seputar aset digital dan teknologi blockchain hanya di INDODAX Academy.

Anda juga dapat mengikuti berita terbaru kami melalui Google News untuk akses informasi yang lebih cepat dan terpercaya.

Untuk pengalaman trading yang mudah dan aman, download aplikasi crypto terbaik dari INDODAX di App Store atau Google Play Store.

Ikuti juga sosial media INDODAX di sini: Instagram, X, Youtube & Telegram

 

Author: FFA

 

DISCLAIMER:  Segala bentuk transaksi aset kripto memiliki risiko dan berpeluang untuk mengalami kerugian. Tetap berinvestasi sesuai riset mandiri sehingga bisa meminimalisir tingkat kehilangan aset kripto yang ditransaksikan (Do Your Own Research/ DYOR). Informasi yang terkandung dalam publikasi ini diberikan secara umum tanpa kewajiban dan hanya untuk tujuan informasi saja. Publikasi ini tidak dimaksudkan untuk, dan tidak boleh dianggap sebagai, suatu penawaran, rekomendasi, ajakan atau nasihat untuk membeli atau menjual produk investasi apa pun dan tidak boleh dikirimkan, diungkapkan, disalin, atau diandalkan oleh siapa pun untuk tujuan apa pun.

 

Referensi

 

Tag Terkait: #Berita Kripto Hari Ini, #Berita Mata uang Kripto #Berita Bitcoin, #Btc News, #News Bitcoin, #Berita Btc, #Berita crypto hari ini, #berita btc/usd hari ini, #bitcoin news, #berita bitcoin hari ini, #info btc hari ini

Lebih Banyak dari Berita,Bitcoin

Pelajaran Dasar

Calculate Staking Rewards with INDODAX earn

Select an option
dot Polkadot 8.81%
bnb BNB 0.43%
sol Solana 4.77%
eth Ethereum 2.37%
ada Cardano 1.75%
pol Polygon Ecosystem Token 2.11%
trx Tron 2.85%
DOT
0
Berdasarkan harga & APY saat ini
Stake Now

Pasar

Nama Harga 24H Chg
KUNCI/IDR
Kunci Coin
3
50%
DOGE2/IDR
Department
106
47.88%
DUSK/IDR
Dusk
1.254
34.12%
WCT/IDR
WalletConn
2.706
22.72%
KAITO/IDR
KAITO
14.488
19.15%
Nama Harga 24H Chg
ROOT/IDR
The Root N
15
-59.46%
LOOM/IDR
Loom Netwo
9
-47.06%
VCG/USDT
VCGamers
0
-39.09%
HEDG/IDR
HedgeTrade
444
-26.49%
SOON/IDR
SOON
23.833
-25.83%
Apakah artikel ini membantu?

Beri nilai untuk artikel ini

You already voted!
Artikel Terkait

Temukan lebih banyak artikel berdasarkan topik yang diminati.

Short-Term Buyer Rame Serok XRP, Tapi Kenapa Harga Tetap Merosot?
17/11/2025
Short-Term Buyer Rame Serok XRP, Tapi Kenapa Harga Tetap Merosot?

Harga XRP kembali tertekan meski arus beli jangka pendek terlihat

17/11/2025
Market Melemah, Whales Diam-Diam Beli 3 Altcoin Potensial Ini!
17/11/2025
Market Melemah, Whales Diam-Diam Beli 3 Altcoin Potensial Ini!

Pasar kripto bergerak melemah sepanjang November, dengan indeks TOTAL anjlok

17/11/2025
Harapan Rate Cut Akhir Tahun Luntur, Market Crypto Masuk Fase Waspada!
17/11/2025
Harapan Rate Cut Akhir Tahun Luntur, Market Crypto Masuk Fase Waspada!

Probabilitas pemangkasan suku bunga The Fed pada pertemuan FOMC Desember

17/11/2025